Jagading Lelembut
Tuyul itu Ada atau Tidak Sih? Tergantung Kacamata yang Dipakai untuk Melihatnya01 Januari 2021 | admin
Ada makhluk halus tak tampak mata dan bisa membikin orang menjadi kaya. Siapa pula dia kalau bukan tuyul. Tuyul atau setan gundul memang sejenis setan paling masyhur dan akrab dengah masyarakat Jawa.

Kemasyhuran tuyul mengalahkan puluhan jenis makhluk halus: wedhon, gendruwo, wewe, banaspati, uwil, kuntilanak, jiangkrong, blorong dan lain sebagainya seperti dilaporkan B. Soelist dari Yogyakarta.
Laporannya pernah dimuat di Majalah Intisari edisi Mei 1991 dalam tulisan Tuyul…. Tuyul…
Pernahkah Anda melihat tuyul? Setan cilik pintar mencuri uang ini, bentuknya ya begitu itu.
Menurut kalangan
NYEBARKE ING :
Facebook
Twitter